PENGARUH KONTEN TIKTOK Dr. YESSICA TANIA (@dr.ziee) TERHADAP TINGKAT PENGETAHUAN REMAJA MENGENAI KESEHATAN KULIT WAJAH

Authors

  • Ni Putu Vina Sathya Wardani Universitas Mataram
  • Yulanda Trisula Sidarta Yohanes Universitas Mataram
  • Asrin Dimas Tri fathullah Universitas Mataram

DOI:

https://doi.org/10.29303/q2ehg158

Keywords:

Konten, Mahasiswa, Pengetahuan, tiktok

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh konten TikTok @dr.ziee terhadap tingkat pengetahuan remaja mengenai kesehatan kulit wajah. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif dengan variabel bebas berupa konten TikTok (X) dan variabel terikat berupa tingkat pengetahuan remaja terhadap kesehatan kulit wajah (Y). Berdasarkan hasil perhitungan terdapat pengaruh yang kuat antara konten TikTok @dr.ziee terhadap tingkat pengetahuan remaja mengenai kesehatan kulit wajah sebesar 0.756 atau 75,6%. Media sosial TikTok sebagai variabel bebas sangat berpengaruh terhadap variabel terikat yaitu tingkat pengetahuan remaja mengenai kesehatan kulit wajah

Downloads

Published

2023-06-22